Home » » Cara Membuat Pesan Di atas Kotak Komentar Blog

Cara Membuat Pesan Di atas Kotak Komentar Blog

Written By Unknown on Saturday, June 15, 2013 | 3:49 AM

Cara Membuat Pesan Di atas Kotak Komentar Blog Hai Sobat! Jumpa lagi dengan saya :) dan pada kesempatan di siang hari yang cerah ini saya ingin share tentang cara membuat pesan di atas kotak komentar blog. Pemberian pesan di atas kotak komentar blog ini pada dasarnya untuk memberitahukan kepada para pengunjung yang hendak berkomentar supaya menaati aturan-aturan atau persyaratan dalam berkomentar.




 Langsung saja bagi anda yang ingin mencoba untuk membuat pesan di atas kotak komentar blog, silahkan simak dan ikuti tutorial tentang cara membuat pesan di atas kotak komentar blog berikut ini!

1. Login ke blogger.com menggunakan akun anda.
2. Masuk ke halaman "Settings".

settings-ngeposta

 3. Klik "Posts and Comments".
post-and-comments-ngeposta
4. Kemudian tuliskan pesan anda pada kotak yang tersedia.
write-ngeposta
5. Setelah itu klik "save settings".
save-ngeposta

6. Selesai dan lihat hasilnya...


Blogger yang baik Blogger yang selalu meninggalkan komentarnya^^
Share this article :

Artikel Terkait

0 komentar:

Post a Comment

Kritik dan saran anda sangat berguna bagi kami untuk memajukan Blog ini
Dengan Catatan Dilarang Berkomentar:
1.Penghinaan dan Pelecehan
2.Spaming (Spam Coment)
3.Link2 berbahaya / Situs 18++

Terimakasih ^_^

 
Support : Contact | Disclaimer | Privacy Policy
Copyright © 2013. Tutorial Jam-vista - All Rights Reserved
DMCA.com
Template Created by Creating Website Modified by Anonym
Proudly powered by Blogger